Lirik remuk jantungku - geisha

Remuk jantungku
Geisha

--

Sulit kukira kehilangannya
Sakit terasa memikirkannya
Hancur warasku kau tlah berlalu
Tinggalkan aku begitu
Rapuh hidupku
Remuk jantungku

 Semua salahku tak jaga dirimu
Untuk hati sungguhku tak sanggup
Semua terjadi seperti mimpi
Mimpi burukku kehilanganmu
Karena kamu nyawaku
Karena kamu nafasku
Karena kamu jantungku
Karena kamu

Rapuh hidupku
Remuk jantungku 2X

Semua salahku tak jaga dirimu
Untuk hati sungguhku tak sanggup
Semua terjadi seperti mimpi
Mimpi burukku kehilanganmu
Karena kamu nyawaku
Karena kamu nafasku
Karena kamu jantungku
Karena kamu
Tanpa kamu kulemah
Tanpa kamu kuresah
Tanpa kamu kugundah
Tanpa kamu

--

Comments

Popular posts from this blog

Aimer - DAWN [ALBUM]

Lirik Egois - Lesti

Lirik Monkey Boots - Kau Adalah